Faisol Riza: Saya Dulu Ketua Komisi VI DPR, Tak Asing dengan Perindustrian

Sebagai mantan Ketua Komisi VI DPR RI yang membawahi bidang perindustrian, perdagangan, BUMN, investasi, dan standarisasi nasional, tentu tak sulit bagi Faisol menyesuaikan diri di kantornya yang baru.

oleh Liputan6 Diperbarui 21 Apr 2025, 17:03 WIB
Diterbitkan 21 Apr 2025, 17:03 WIB

Liputan6.com, Jakarta Pada Pemilu 2024 Faisol maju lagi sebagai caleg DPR RI di Dapil Probolinggo–Pasuruan dari PKB dan Kembali lolos masuk Senayan. Sempat digadang-gadang bakal menjadi pimpinan DPR dari Fraksi PKB, Faisol ternyata bergabung dengan Kabinet Merah Putih sebagai Wakil Menteri Perindustrian.

Sebagai mantan Ketua Komisi VI DPR RI yang membawahi bidang perindustrian, perdagangan, BUMN, investasi, dan standarisasi nasional, tentu tak sulit bagi Faisol menyesuaikan diri di kantornya yang baru.

Lantas, apa saja tantangan yang kini dihadapi Kementerian Perindustrian? Dalam wawancara khusus Bincang Liputan6, Faisol menjawab beragam persoalan, mulai dari tekstil impor, mobil listrik hingga minimnya produksi garam lokal.

Video Pilihan Hari Ini

EnamPlus

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya