Liputan6.com, Jakarta - Walikota Surabaya Tri Rismaharini menemui Menteri Sosial Salim Segaf Al Jufri. Dalam pertemuan itu, keduanya membahas soal rencana penutupan lokalisasi Dolly di Surabaya, Jawa Timur.
Seperti ditayangkan Liputan 6 Petang SCTV, Senin (2/6/2014), Pemkot Surabaya berencana mempercepat penutupan lokalisasi terbesar di Asia Tenggara itu. Rencana penutupan semula tanggal 19 Juni dipercepat menjadi 18 Juni 2014.
Bukan tanpa dasar hukum tindakan Risma tersebut. Ia mengutip peraturan daerah di tempatnya yang melarang orang menggunakan bangunan atau tempat untuk berbuat asusila atau memikat untuk berbuat asusila sebagai alasannya.
Sejumlah bantuan akan dikucurkan bagi para penghuni lokalisasi Dolly. Dinas Sosial di tingkat kota, propinsi dan kementerian sudah menyiapkan anggaran berupa pesangon atau modal usaha bagi pekerja seks komersial dan mucikari.
Risma juga mengklaim wakilnya, Wisnu Sakti Buana, sudah tak lagi menentang rencana tersebut. Keduanya kini sudah satu pikiran dan menemukan kesepakatan. (Nafiysul Qodar)
Wali Kota Risma Akan Percepat Penutupan Lokalisasi Dolly
Risma juga mengklaim wakilnya Wisnu Sakti Buana sudah tak lagi menentang rencana tersebut dan telah menemukan kesepakatan.
Diperbarui 02 Jun 2014, 18:38 WIBDiterbitkan 02 Jun 2014, 18:38 WIB
Advertisement
Live Streaming
Powered by
Video Pilihan Hari Ini
Produksi Liputan6.com
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Sederet Pemimpin Dunia yang Bakal Hadiri Pemakaman Paus Fransiskus
Patung MH Thamrin Dipindah ke Museum, Jakarta Akan Buat Versi Baru Lebih Besar di Jalan Thamrin
4 Model Baju Gamis Brokat untuk Akad Nikah Tren 2025: Tampil Anggun
Utang Demi Gelar Syukuran Berangkat Haji 2025, Bolehkah? Buya Yahya Bilang Begini
Mengulik Khan Shatyr, Bangunan Ikonik Berbentuk Tenda di Kazakhstan
Menolak Tua, Jackie Chan Tetap Lakukan Adegan Berbahaya Tanpa Stuntman Pada Film Aksi Panda Plan
Sudah Tayang, Berikut Sinopsis Episode Pertama Series Theo & Ruza
Pramono Ajak Warga Jakarta Ikut Earth Hour, Padamkan Listrik Serentak Mulai Pukul 20.30 WIB
Rhenald Kasali Mengundurkan Diri sebagai Komisaris Utama PT Pos Indonesia
5 Model Teras Rumah Joglo Modern, Bikin Hunian Makin Cantik dengan Nuansa Budaya
Gara-gara Buang Air ke Simbol Militer Rusia, Pria Ini Dihukum Penjara 4 Tahun
Motor Royal Enfield Ridwan Kamil yang Disita KPK, Belum Pernah Dilaporkan ke LHKPN