Budi Supriyanto Ditahan KPK hingga Sopir Protes Taksi Uber

Budi Supriyanto, anggota Komisi V DPR ditahan KPK. Sementara itu, ratusan sopir taksi di Kolombia mogok beroperasi dan menuntut taksi Uber.

oleh Liputan6 diperbarui 16 Mar 2016, 02:42 WIB
Diterbitkan 16 Mar 2016, 02:42 WIB
Budi Supriyanto Ditahan KPK hingga Sopir Protes Taksi Uber
Budi Supriyanto, anggota Komisi DPR ditahan KPK. Sementara itu, ratusan sopir taksi di Kolombia mogok beroperasi dan metuntut taksi uber.

Liputan6.com, Jakarta - Budi Supriyanto, anggota Komisi V DPR akhirnya ditahan KPK setelah menjalani pemeriksaan sekitar 5 jam. Sebelumnya anggota DPR dari Fraksi Partai Golkar ini dibawa paksa dari rumah sakit, karena mangkir 2 kali dari panggilan KPK.

Sementara itu, unjuk rasa menentang transportas berbasis online tak hanya di Indonesia. Aksi yang sama juga digelar di Kota Bogota, Kolombia. Ratusan sopir taksi mogok beroperasi dan metuntut layanan transportasi berbasis online ditutup.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya