Segmen 6: Pustaka Kuda di Purbalingga hingga Kulkas Tanpa Listrik

Seorang warga di Kabupaten Purbalingga berkudan sambil membawa buku. Sementara itu, pemudi di Sumatera ciptakan kulkas tanpa listrik.

oleh Liputan6 diperbarui 18 Mei 2016, 06:31 WIB
Diterbitkan 18 Mei 2016, 06:31 WIB
Segmen 6: Pustaka Kuda di Purbalingga hingga Kulkas Tanpa Listrik
Seorang warga di Kabupaten Purbalingga berkudan sambil membawa buku. Sementara itu, pemudi di Sumatera ciptakan kulkas tanpa listrik.... Selengkapnya

Liputan6.com, Purbalingga - Seorang warga di Kabupaten Purbalingga, Jawa Tengah, memperingati hari buku nasional dengan cara unik. Ia berkuda berkeliling kampung dengan membawa buku agar bisa dibaca masyarakat di lereng Gunung Slamet dengan gratis.

Sementara itu, dua pemudi di Sumatera Selatan mengembangkan kulkas tanpa listrik karena warga daerahnya membutuhkan alat pendingin, padahal listrik belum tentu tersedia.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya