Razia Narkoba di Kelapa Gading hingga Desa Paling Bersih di Dunia

Dua tempat hiburan malam di Kelapa Gading, Jakarta dirazia petugas. Sementara Kabupaten Bangli dinobatkan sebagai desa terbersih di dunia.

oleh Liputan6 diperbarui 31 Jul 2016, 06:48 WIB
Diterbitkan 31 Jul 2016, 06:48 WIB
Razia Narkoba di Kelapa Gading hingga Desa Paling Bersih di Dunia
Dua tempat hiburan malam di Kelapa Gading, Jakarta dirazia petugas. Sementara Kabupaten Bangli dinobatkan sebagai desa terbersih di dunia.

Liputan6.com, Jakarta - Dua tempat hiburan malam di kawasan Kelapa Gading, Jakarta Utara dirazia petugas Badan Narkotika Nasional (BNN) Kota Jakarta Utara. Hasilnya enam pengunjung, dua di antaranya wanita penghibur asal Thailand positif mengonsumsi narkoba.

Sementara itu, Desa Penglipuran di Kabupaten Bangli dinobatkan sebagai desa terbersih di dunia.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya