VIDEO: Jokowi Pantau Persiapan Pernikahan Kahiyang-Bobby

Presiden Jokowi memantau langsung jalannya simulasi kirab pernikahan Kahiyang Ayu dan Bobby Nasution.

oleh Istiarto Sigit diperbarui 06 Nov 2017, 18:10 WIB
Diterbitkan 06 Nov 2017, 18:10 WIB

Liputan6.com, Jakarta Presiden Jokowi memantau langsung jalannya simulasi kirab pernikahan Kahiyang Ayu dan Bobby Nasution. Ia mengatakan persiapan telah berjalan lancar dan sesuai rencana.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya