Polda Riau Pastikan Perakit Bom di Unri Terkait Jaringan JAD

2 Mei 2018, Densus 88 Antiteror Polri menangkap tiga terduga teroris alumni Unri di Gedung Gelanggang Mahasiswa Fisip Unri.

oleh Rio Audhitama Sihombing diperbarui 04 Jun 2018, 11:46 WIB
Diterbitkan 04 Jun 2018, 11:46 WIB
Aksi Serangan Teroris
Ilustrasi Foto Teroris (iStockphoto)... Selengkapnya

Liputan6.com, Jakarta - Rektor Universitas Riau mengaku kecolongan dengan kejadian masuknya tiga terduga teroris yang merupakan alumnus kampus tersebut. Atas kejadian ini, pengamanan kampus akan ditingkatkan.

2 Mei 2018, Densus 88 Antiteror Polri menangkap tiga terduga teroris alumni Unri di Gedung Gelanggang Mahasiswa Fisip Unri.

Polda Riau memastikan ketiganya terkait jaringan teroris JAD. Jenis bom punya kesamaan dengan bom Surabaya.

Simak berita selengkapnya di Liputan6 Siang SCTV, pukul 12.00 WIB. Anda juga dapat menyaksikan melalui live streaming di tautan ini.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya