Liputan6.com, Jakarta - Untuk pertama kali, importir resmi merek Porsche di Indonesia, PT Eurokars Artha Utama berpartisipasi dalam pameran otomotif yang diselenggarakan Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo).
Melalui pameran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2015, mereka akan memboyong dua model terbaru, yakni Cayman GT4 dan 911 GT3 RS.
Adapun, pameran akan bakal dihampar di Indonesia Convention Exhibition (ICE), Bumi Serpong Damai, Tangerang, pada 20–30 Agustus 2015. PT Eurokars Artha Utama akan menempati Hall 6 dengan seluas 714 meter.
"Kami sangat senang bahwa kami bisa ikut serta dalam ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show 2015 dan dapat memajang model terbaru kami dan juga inovasi terbaru ke hadapan publik," kata Managing Director Porsche Indonesia Christoph Choi melalui keterangan yang diterima Liputan6.com.
Berbicara soal 911 GT3 RS dan Cayman GT4, ia menambahkan bahwa dua model ini meluncur perdana di Geneva Motor Show pada Maret 2015 lalu.
"Kita mendapat respons yang sangat positif dari publik dan media sejak saat itu. Selain itu, kami juga menawarkan paket spesial kepada konsumen yang ingin membeli Porsche di ajang GIIAS 2015," imbuh Choi.
(gst/ian)
Porsche Cayman GT4 dan 911 GT3 RS Tampil di GIIAS 2015
PT Eurokars Artha Utama akan menempati Hall 6 dengan seluas 714 meter.
diperbarui 13 Agu 2015, 16:00 WIBDiterbitkan 13 Agu 2015, 16:00 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
7 Artis Rayakan Natal Pertama sebagai Orang Tua di 2024, Si Kecil Penyempurna Hari Bahagia
Deretan Artis Cantik Indonesia yang Masih Betah Melajang hingga Pengujung 2024, Fokus Karier
Cuaca Indonesia Hari Ini Kamis 26 Desember 2024, Mayoritas Kota Besar Turun Hujan
Wamen BUMN Sidak Stasiun Pasar Senen, Dapat Temuan Apa?
Ada Orang Tewas Akibat Miras Oplosan, Sebaiknya Kiai Datang Takziyah atau Tidak? Ini Kata Gus Baha
TLKM Kenalkan Produk Andalan, Bantu Pertumbuhan Bisnis
Menjajal Gelato Oma Elly yang Sedang Ngetren, Tersedia Lebih dari 40 Varian Rasa
Mengenang 20 Tahun Tsunami Aceh, Mengenal Smong sebagai Mitigasi Bencana dengan Kearifan Lokal
6 Chat Romantis Ayah Ibu di Grup Keluarga Ini Bikin Senyum, Tak Kalah dari ABG
Pesan Natal Paus Fransiskus: Seruan Perdamaian di Jalur Gaza, Ukraina, hingga Sudan
5 Tips Libur Nataru Nyaman Bebas Gangguan, Wajib Dicatat Nih!
Demi Gaet Striker Juventus, Arsenal Lancarkan 'Operasi Gila' di Bursa Transfer Januari 2025