Liputan6.com, Surabaya - Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Jawa Timur Irjen Pol Anas Yusuf berjanji akan mengusut kasus munculnya gambar palu arit, lambang dari Partai Komunis Indonesia (PKI), yang dibawa peserta karnaval HUT ke-70 RI di Pamekasan, Sabtu 15 Agustus 2015.
Kapolda Jatim menegaskan akan memproses pihak penanggungjawab karnaval budaya tersebut.
"Sebenarnya itu bukan persoalan. Itu kan salah satu rangkaian kegiatan karnaval saja. Dan itu tidak aneh-aneh," kata Anas setelah mengikuti upacara kemerdekaan RI ke-70 di Gedung Negara Grahadi, Surabaya, Jawa Timur, Senin (17/8/2015).
"Tetap akan diproses. Tapi mau dipidana apa wong itu memang skenarionya seperti itu dan enggak aneh-aneh," tandas Anas.
Peserta karnaval dalam perayaan HUT Kemerdekaan RI ke-70 di Pamekasan membawa atribut bergambar palu dan arit berwarna merah, seperti lambang PKI.
Tak hanya gambar palu-arit, para peserta karnaval juga membawa poster bergambar tokoh PKI, seperti D.N. Aidit, Letkol Untung, dan Chairul Saleh. (Ron/Mut)
Polda Jatim Tak Soalkan Adanya Palu Arit pada HUT RI di Pamekasan
"Tetap akan diproses, tapi mau dipidana apa wong, itu memang skenarionya seperti itu dan gak aneh-aneh," tandas Anas.
Diperbarui 17 Agu 2015, 17:05 WIBDiterbitkan 17 Agu 2015, 17:05 WIB
Untuk menjaga stabilitas keamanan nasional, Bupati Pamekasan akan mengirimkan surat permohonan maaf kepada Presiden Joko Widodo.... Selengkapnya
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Doa Pendek dari Imam Nawawi agar Dipermudah Mengerjakan Soal UTBK SNBT 2025
Cabuli Siswi SMA, Kepala Kampung di Lampung Tengah Ditangkap Polisi
Kenali, Istilah Makanan yang Mengandung Daging Babi yang Harus Diketahui
Prabowo Yakin Indonesia Jadi Lumbung Pangan Dunia
Ini Misi Astronaut Tertua NASA di Luar Angkasa
Bolehkah Muslim Mengidolakan Cristiano Ronaldo dan Messi? Ini Kata UAS dan Habib Husein Ja’far
Duh, Anggota Polres Bone Lakukan Kekerasan Seksual kepada Anak di Bawah Umur
Penuhi Obsesi Antonio Conte, Napoli Siap Bayar Berapa pun Demi Rekrut Aset Berharga Manchester United
Mengenal Ritual Bakar Tongkang, Tradisi Tionghoa di Pesisir Riau
Soeharto Diusulkan Lagi Jadi Pahlawan Nasional, Bagaimana Mekanismenya?
Gempa Magnitudo 6,2 Guncang Istanbul Turki, Kemlu RI: Tidak Ada Informasi Korban WNI
Pramono Naikkan Gaji PJLP Damkar Jakarta Jadi Rp6,4 Juta