VIDEO: Truk Hancur karena Nekat Menyeberang Saat Kereta Melintas

Nekat melintas saat kereta api lewat, sebuah truk di Jombang, Jawa Timur, tertabrak kereta api Sancaka jurusan Yogyakarta - Surabaya, Kamis dini hari.

oleh Sangaji Bagus diperbarui 08 Mar 2018, 09:15 WIB
Diterbitkan 08 Mar 2018, 09:15 WIB

Liputan6.com, Jakarta Nekat melintas saat kereta api lewat, sebuah truk di Jombang, Jawa Timur, tertabrak kereta api Sancaka jurusan Yogyakarta - Surabaya, Kamis (8/3/2018) dini hari.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya