Liputan6.com, Jakarta Pedangdut Nassar kini disibukkan dengan jadwal menyanyi dan bermain sinetron. Suami Muzdhalifah itu pun kini mengaku waktu tidurnya berkurang, akibat menjalani sinetron striping yang banyak menyita waktunya. Namun meski begitu, Nassar mengaku tak menjadikan hal tersebut beban untuknya.
"Rasanya senang sekali tidur cuma 3 jam, kadang kita nggak tidur yang penting menang duit," kata Nassar saat ditemui di kawasan Pancoran, Jakarta Selatan, Selasa (1/4/2014).
Kerja keras yang dilakukan Nassar sampai kurang tidur karena dirinya mencoba menjadi sosok suami yang bertanggung jawab dan menjalankan tugasnya mencari rezeki bagi istri dan anak-anaknya.
"Kalau saya sih tidak riya, yang penting untuk jajan anak saya, jajan istri saya dan jajan saya juga, kalau suami kan tanggung jawabnya besar lebih ke semuanya," ujarnya.
Nassar berharap, uang jerih payah dari hasil keringatnya itu berkah, dan dapat memenuhi segala kebutuhan pribadinya terutama untuk keluarganya.
"Mudah-mudahan Allah ridho, rejekinya halal dan barokah buat anak-anak dan keluarga," tandasnya.
Main Sinetron, Nassar Senang Waktu Tidurnya Berkurang
Namun meski begitu, Nassar mengaku tak menjadikan hal tersebut beban untuknya.
Diperbarui 01 Apr 2014, 23:10 WIBDiterbitkan 01 Apr 2014, 23:10 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Doa Pendek dari Imam Nawawi agar Dipermudah Mengerjakan Soal UTBK SNBT 2025
Cabuli Siswi SMA, Kepala Kampung di Lampung Tengah Ditangkap Polisi
Kenali, Istilah Makanan yang Mengandung Daging Babi yang Harus Diketahui
Prabowo Yakin Indonesia Jadi Lumbung Pangan Dunia
Ini Misi Astronaut Tertua NASA di Luar Angkasa
Bolehkah Muslim Mengidolakan Cristiano Ronaldo dan Messi? Ini Kata UAS dan Habib Husein Ja’far
Duh, Anggota Polres Bone Lakukan Kekerasan Seksual kepada Anak di Bawah Umur
Penuhi Obsesi Antonio Conte, Napoli Siap Bayar Berapa pun Demi Rekrut Aset Berharga Manchester United
Mengenal Ritual Bakar Tongkang, Tradisi Tionghoa di Pesisir Riau
Soeharto Diusulkan Lagi Jadi Pahlawan Nasional, Bagaimana Mekanismenya?
Gempa Magnitudo 6,2 Guncang Istanbul Turki, Kemlu RI: Tidak Ada Informasi Korban WNI
Pramono Naikkan Gaji PJLP Damkar Jakarta Jadi Rp6,4 Juta