Liputan6.com, Jakarta Grup band Republik tak menampik jika narkoba begitu dekat dengan para musisi dan orang-orang yang bergelut di industri musik.
Tak mau terseret barang haram tersebut, band yang dimotori oleh Ruri (vokal), Hexa (gitar), Lafi (bass), Tyar (keyboard), Chiel (drum) dan Ei (lead gitar) pun membentengi diri mereka dengan berolahraga.
"Kita memilih sibuk denga kegiatan positif seperti olahraga. Biasanya sih kita main futsal ya," ucap Ruri, vokalis Repvblik, saat ditemui di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Selasa (13/1/2015).
Band yang ngetop lewat lagu Hanya Ingin Kau Tahu ini menyadari jika karier yang dirintis dengan susah payah bisa berakhir tragis jika berdekatan dengan narkoba.
"Narkoba pasti jelek lah ya. Untuk musisi pasti nambah nilai negatif lagi," papar dia.
Repvblik pun berharap para musisi bisa lebih jujur berkarya tanpa melibatkan narkoba. "Kenapa harus pakai narkoba?, kan lebih bagus natural dan nggak pakai seperti itu (dalam berkarya di panggung musik)," tutup Ruri.(Gie/Mer)
Begini Cara Repvblik Hindari Narkoba
Band Repvblik menyadari jika karier yang dirintis dengan susah payah bisa berakhir tragis jika berdekatan dengan narkoba.
Diperbarui 14 Jan 2015, 06:00 WIBDiterbitkan 14 Jan 2015, 06:00 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
Produksi Liputan6.com
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
VIDEO: Kasus Minyakita Tak Sesuai Takaran, Satu Tersangka Ditangkap
Trump Promosikan Tesla di Gedung Putih, Tunjukkan Solidaritas untuk Elon Musk
30 Kota Besar Bakal Ubah Sampah Jadi Listrik dan BBM
Doa Bulan Ramadan: 30 Hari Penuh Berkah, Amalkan Doa Ini
Rodrigo Duterte Ditangkap ICC, Ini 5 Pernyataan Kontroversialnya Soal Perang Narkoba di Filipina
Pendapatan GoTO Naik Jadi Rp 15,89 Triliun, Rugi Susut 95 Persen pada 2024
350 Caption LDR Romantis untuk Ungkapkan Perasaan
Bahaya Nyata Tidak Bersyukur Diungkap UAS, Akibatnya Berat
Ini Kriteria PNS yang Tak Dapat THR dan Gaji ke-13 Sesuai PP Nomor 11 Tahun 2025
Panduan Lengkap Cek Bansos PKH 2025 Pakai NIK KTP, Simak Caranya!
J-Hope BTS Akan Merilis Dua Single Lainnya pada Tahun Ini dengan Gaya Lagu yang Berbeda
Gula Darah Tinggi? Turunkan Cepat & Aman dengan Cara Ini