Visual Stories: Mengintip Jam Tidur Selebritas

Pagi live di sana, siang media visit di sini, malam masih fit di acara lain. Kapan tidurnya dan berapa jam sih selebritas kita bisa terlelap?

oleh Shinta NM Sinaga diperbarui 22 Sep 2018, 16:35 WIB
Diterbitkan 22 Sep 2018, 16:35 WIB
Tidur tengkurap (iStock)
Ilustrasi tidur tengkurap (iStockphoto)

Liputan6.com, Jakarta - Pagi live di sana, siang media visit di sini, malam masih fit di acara lain. Kapan tidurnya dan berapa jam sih selebritas kita bisa terlelap?

Ruben Onsu buka-bukaan soal jam tidur. Hanya 3-4 jam sehari. Lalu ada Zaskia Gotik dan Aurelie Moeremans yang juga curhat soal minimnya jam tidur.

Sehatkah gaya hidup seperti ini? Dari sudut pandang medis, sebenarnya tidur yang ideal itu berapa jam sih?

Lalu apa tips bagi yang tidak punya jam tidur ideal agar tetap fit? Simak dalam Visual Stories di sini.

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Tag Terkait

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya