Al Quran Raksasa

Menyambut hari-hari terakhir bulan Ramadan 1445 Hijriah, Masjid Nasional Al Akbar Surabaya memamerkan Al-Quran klasik raksasa bertuliskan tangan berusia lebih dari 100 tahun.
Tampilkan foto dan video