Astra Grup

Laba bersih divisi otomotif Astra Group pada 2024 mengalami penurunan dibanding tahun sebelumnya. Tercatat, terjadi penurunan sebesar dua persen, dari Rp11,417 triliun pada 2023 menjadi Rp11,2 triliun pada 2024.
Tampilkan foto dan video