Desa Sigapiton

Suara musik gondang khas Batak mulai beradu. Sejak pagi masyarakat berkumpul di pelataran dekat Gereja Huria Kristen Batak Protestan (HKBP), Desa Sigapiton, Kecamatan Ajibata, Kabupaten Toba, Sumatera Utara (Sumut).
Tampilkan foto dan video