Pencurian Kabel Optik

Sebanyak lima pencuri kabel optik ini tak berkutik saat dipergoki Tim Perintis Presisi Polda Metro Jaya. Polisi temukan barang bukti berupa belasan potongan kabel yang ditaruh di dalam gerobak.
Tampilkan foto dan video