Upacara unik di Samudra

Memperingati 17 Agustus selalu banyak yang berbeda tanpa meninggalkan nilai dan perjuangan. Seperti di Daerah Istimewa Yogyakarta peringatan 17 Agustus 2019 diwarnai dengan upacara unik HUT RI dengan Pengibaran Sang Saka Merah Putih di Samudra dan di Sungai.
Tampilkan foto dan video