Gamepedia: Review Mortal Kombat X versi Konsol

Perbedaan gameplay justru menjadi sorotan antara Mortal Kombat X versi mobile dan konsol.

oleh Jeko I. R. diperbarui 19 Mei 2015, 10:14 WIB
Diterbitkan 19 Mei 2015, 10:14 WIB
Gamepedia: Review Mortal Kombat X
Berikut review mendalam versi konsol Mortal Kombat X yang baru saja dirilis April lalu

Liputan6.com, Jakarta - Setelah membahas versi mobile dari Mortal Kombat X, kali ini tim Tekno Liputan6.com akan mengajak para gamer untuk melihat ulasan mendalam Mortal Kombat X versi konsol.

Mortal Kombat X baru saja dirilis untuk PS4 (PlayStation 4), Xbox One dan PC pada 14 April lalu. Popularitas game fighting ini rupanya mampu menduduki peringkat pertama game terlaris pada periode April.

Seri kesepuluh Mortal Kombat ini menceritakan 25 tahun kejadian yang bergulir setelah rangkaian peristiwa yang terjadi pada Mortal Kombat Reboot di 2011.

Perbedaan gameplay justru menjadi sorotan antara Mortal Kombat X versi mobile dan konsol. Selain itu, muncul pula beberapa fitur tambahan yang tidak hadir di versi mobile. 

Berikut review singkat kami terkait versi konsol dari game fighting fenomenal ini. Yuk, simak ulasannya lewat video di bawah ini. Video-video lainnya dari kanal Tekno Liputan6.com bisa dilihat di http://video.liputan6.com/tekno.

(jek/dew)

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya