VIDEO: Istri Kopda Muslimin, Rina Wulandari Masih Terbaring dengan Kondisi Berangsur Membaik

Rina Wulandari, istri Kopda Muslimin masih terbaring di RSUP Dr. Kariadi Semarang dengan kondisi berangsur membaik. Sementara jenazah Kopda Muslimin yang telah diautopsi langsung dibawa ke Kendal untuk dimakamkan.

oleh Fadjriah Nurdiarsih diperbarui 29 Jul 2022, 14:30 WIB
Diterbitkan 29 Jul 2022, 14:30 WIB

Liputan6.com, Jakarta Rina Wulandari, istri Kopda Muslimin masih terbaring di RSUP Dr. Kariadi Semarang dengan kondisi berangsur membaik. Sementara jenazah Kopda Muslimin yang telah diautopsi langsung dibawa ke Kendal untuk dimakamkan.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya