Liputan6.com, Jakarta Panitia Penyelenggara Ibadah Haji, embarkasi Surabaya, telah memberangkatkan 40 persen jemaah calon haji melalui embarkasi Surabaya. Sementara itu, pelepasan calon haji kloter pertama embarkasi Lombok diwarnai isak tangis keluarga.