News Flash: Utang Luar Negeri Bikin Rupiah Tidak Stabil

Ketergantungan Indonesia atas dana asing serta tingginya rasio pembayaran utang terhadap pendapatan atau debt service ratio (DSR) yang telah mencapai lebih dari 50 persen merupakan pemicu utama gejolak nilai tukar rupiah. Kondisi tersebut kerap menimbulkan kecemasan ketika dana asing itu berduyun-duyun kabur dari Negara ini.

oleh Aribowo Suprayogi diperbarui 08 Jan 2016, 12:30 WIB
Diterbitkan 08 Jan 2016, 12:30 WIB

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya