NEWS FLASH: Bom Panci, Tim Penjinak Bom Sisir Lokasi Ledakan di Cicendo, Bandung

Sebuah ledakan yang diduga berasal dari bom panci terjadi Cicendo, Bandung, Senin pagi.

oleh Heppy Wahyudi diperbarui 27 Feb 2017, 12:11 WIB
Diterbitkan 27 Feb 2017, 12:11 WIB

Liputan6.com, Jakarta Sebuah ledakan yang diduga berasal dari bom panci terjadi Cicendo, Bandung, Senin pagi. Sejumlah petugas kepolisian dari unit penjinak bom menyisir lokasi kejadian di Jalan Pandawa, Cicendo, Bandung.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya