Liputan6.com, Sunderland: West Ham United meraih kemenangan penting saat berlaga lawan Sunderland, Senin (31/3/2014) atau Selasa dini hari WIB. The Hammers menang 2-1 dan membuat Sunderland semakin terancam degradasi.
Gol West Ham tercipta melalui Andy Carroll dan Mohamed Diame. Sementara tuan rumah hanya mampu membalas melalui Andy Johnson.
Carroll mencetak gol pertama West Ham pada menit kesembilan. Ia memanfaatkan tubuh besarnya untuk menyundul bola memanfaatkan tendangan sudut yang dilakukan Mark Noble.
Pada menit ke-50, giliran Diame yang membawa West Ham menjauh. Tendangannya dari jarak 12 yards tidak mampu ditahan Vito Mannone dan membuat tuan rumah terdiam.
Sementara gol tuan rumah tercipta melalui Johnson pada menit ke-65. Sayap timnas Inggris itu mencetak gol menggunakan tendangan kaki kirinya dari dalam kotak penalti.
"Sungguh menyenangkan bisa menang melawan klub seperti Sunderland. Kami yakin bisa tetap bermain di Liga Premier musim depan," kata Carroll seperti dilansir Sky Sport.
West Ham Curi Poin Penuh di Markas Sunderland
Gol tercipta melalui Andy Carroll dan Mohamed Diame.
diperbarui 01 Apr 2014, 04:16 WIBDiterbitkan 01 Apr 2014, 04:16 WIB
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
9 Hal yang Membuat Hati Menjadi Lapang, Mudah Diamalkan
Cara Kostrad Menjaga Kesiapan Tempur di Perkotaan
Cuaca Indonesia Hari Ini Sabtu 23 November 2024: Langit Malam Indonesia Mayoritas akan Berawan
Harga Kripto Hari Ini 23 November 2024: Bitcoin Cs Lanjutkan Penguatan
VIDEO: Jerman akan Gelar Pemilu, Bagaimana Nasib Bantuan Ukraina?
Kabareskrim Pastikan Bakal Ringkus Otak Kasus TPPO
Maruarar Yakin RIDO Menangi Pilkada Jakarta Satu Putaran
Tips Menghadapi Pubertas: Panduan Lengkap untuk Remaja dan Orang Tua
VIDEO: Warga Keluhkan Jalanan Rusak Di Sleman yang Kerap Sebabkan Kecelakaan
Raih Penghargaan dari Conde Nast, Plataran Komodo Ungkap Alasan Simpel yang Bikin Banyak Wisman Merasa Seperti di Rumah
Marak Hoaks Lowongan Kerja Pendamping Lokal Desa, Begini Penjelasan Kemendes PDT
Menyusuri Keindahan Desa Wisata Pulau Pramuka Kepulauan Seribu