Jadwal PLN Mobile Proliga 2024 Putaran Kedua di Vidio: Jakarta STIN BIN di Pucuk Klasemen Putra

Berikut jadwal PLN Mobile Proliga 2024 putaran kedua yang digelar mulai 6 hingga 23 Juni 2024 mendatang. Saksikan pertandingannya di Vidio

oleh Muhammad Disha Brahmana Putra diperbarui 27 Mei 2024, 23:00 WIB
Diterbitkan 27 Mei 2024, 23:00 WIB
Ilustrasi - Logo PLN Proliga 2024
Ilustrasi - Logo PLN Proliga 2024 (Bola.com/Adreanus Titus)... Selengkapnya

Liputan6.com, Jakarta PLN Mobile Proliga 2024 kembali hadir untuk para penggemar bola voli dengan menyajikan pertandingan-pertandingan seru di putaran kedua. Putaran kedua berlangsung di Gresik, Bandung, Malang, dan terakhir di Pontianak.

Di kategori putra, Jakarta STIN BIN berhasil menunjukkan dominasi mereka dengan meraih 6 kemenangan dan mengantongi 19 poin. Mereka memimpin klasemen sementara dengan keunggulan yang cukup mencolok. 

Pada kategori putri, Jakarta Popsivo Polwan tampil luar biasa dengan 7 kemenangan dan 20 poin. Performa mereka sejauh ini sangat mengesankan, menunjukkan bahwa mereka adalah tim yang sangat sulit ditaklukkan.

Di sisi lain, sang juara bertahan Proliga Putri 2023 yaitu Bandung Bank bjb Tandamata menempati posisi keempat klasemen sementara. Mereka tetap berpotensi untuk mengejutkan lawan-lawannya dan mendaki klasemen.

Putaran kedua PLN Mobile Proliga 2024 nanti masih menyimpan banyak kejutan yang menarik untuk disaksikan. Jadi bagi Anda pecinta bola Voli, jangan sampai ketinggalan rangkaian pertandingannya!

Berikut adalah jadwal dan link streaming PLN Mobile Proliga 2024 putaran kedua di Vidio.

Jadwal dan Link Streaming

Tempat:  Bandung (Bandung bjb Tandamata) -  GOR Indoor Jalakharupat 

Kamis, 6 Juni 2024

(14.00 WIB) Putri - Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia vs Jakarta BIN

(16.00 WIB) Putri - Jakarta Popsivo Polwan vs Jakarta Pertamina Enduro

(18.30 WIB) Putra - Jakarta Pertamina Pertamax vs Jakarta LavAni Allobank

Jumat, 7 Juni 2024

(14.00 WIB) Putri - Jakarta Livin Mandiri vs Jakarta Elektrik PLN

(16.00 WIB) Putri - Jakarta Popsivo Polwan vs Bandung Bank bjb Tandamata

(18.30 WIB) Putra - Palembang Bank SumselBabel vs Kudus Sukun Badak

Sabtu, 8 Juni 2024

(14.00 WIB) Putra - Jakarta Bhayangkara Presisi vs Jakarta STIN BIN

(16.00 WIB) Putri - Jakarta Pertamina Enduro vs Jakarta BIN

(18.30 WIB) Putra - Jakarta Pertamina Pertamax vs Jakarta Garuda Jaya

Minggu, 9 Juni 2024

(14.00 WIB) Putra - Kudus Sukun Badak vs Jakarta LavAni Allobank

(16.00 WIB) Putri - Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia vs Bandung Bank bjb Tandamata

(18.30 WIB) Putra - Palembang Bank SumselBabel vs Jakarta STIN BIN 

 

Tempat: Gresik (Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia) - GOR Tri Dharma

Kamis, 13 Juni 2024

(14.00 WIB) Putri - Jakarta BIN vs Bandung Bank bjb Tandamata

(16.00 WIB) Putri - Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia vs Jakarta Pertamina Enduro

(18.30 WIB) Putra - Jakarta Bhayangkara Presisi vs Jakarta LavAni Allobank

Jumat, 14 Juni 2024

(14.00 WIB) Putri - Jakarta Popsivo Polwan vs Jakarta Elektrik PLN

(16.00 WIB) Putri - Jakarta Livin Mandiri vs Jakarta BIN

(18.30 WIB) Putra - Kudus Sukun Badak vs Jakarta Pertamina Pertamax

Sabtu, 15 Juni 2024

(14.00 WIB) Putra - Jakarta Bhayangkara Presisi vs Jakarta Garuda Jaya

(16.00 WIB) Putri - Bandung Bank bjb Tandamata vs Jakarta Elektrik PLN

(18.30 WIB) Putra - Jakarta STIN BIN vs Jakarta LavAni Allobank

Minggu, 16 Juni 2024

(14.00 WIB) Putra - Kudus Sukun Badak vs Jakarta Garuda Jaya

(16.00 WIB) Putri - Jakarta Pertamina Enduro vs Jakarta Livin Mandiri

(18.30 WIB) Putra - Palembang Bank SumselBabel vs Jakarta Pertamina Pertamax 

 

Tempat: GOR Ken Arok, Malang (Jakarta Pertamina)

Kamis, 20 Juni 2024

(14.00 WIB) Putri - Jakarta Pertamina Enduro vs Bandung Bank bjb Tandamata

(16.00 WIB) Putri - Jakarta Popsivo Polwan vs Jakarta Livin Mandiri

(18.30 WIB) Putra - Kudus Sukun Badak vs Jakarta STIN BIN

Jumat, 21 Juni 2024

(14.00 WIB) Putri - Jakarta BIN vs Jakarta Elektrik PLN

(16.00 WIB) Putri - Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia vs Jakarta Livin Mandiri

(18.30 WIB) Putra - Jakarta Bhayangkara Presisi vs Palembang Bank SumselBabel

Sabtu, 22 Juni 2024

(14.00 WIB) Putra - Jakarta Garuda Jaya vs Jakarta LavAni Allobank

(16.00 WIB) Putri - Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia vs Jakarta Elektrik PLN

(18.30 WIB) Putra - Jakarta Pertamina Pertamax vs Jakarta STIN BIN

Minggu, 23 Juni 2024

(14.00 WIB) Putra - Palembang Bank SumselBabel vs Jakarta Garuda Jaya

(16.00 WIB) Putri - Jakarta Popsivo Polwan vs Jakarta BIN

(18.30 WIB) Putra - Jakarta Bhayangkara Presisi vs Kudus Sukun Badak

 

Jadwal dan link streaming PLN Mobile Proliga 2024 di sini

Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia - PLN Mobile Proliga 2023 - Proliga 2023
Para pemain Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia berselebrasi dalam pertandingan perebutan tempat ketiga PLN Mobile Proliga 2023 melawan Jakarta BIN di GOR Among Rogo, Yogyakarta, Sabtu, 8 Maret 2023. Gresik Petrokimia menang 3-0 (27-25, 25-20, 25-18). (foto: Proliga)... Selengkapnya

Nonton Voli di Vidio

Itu dia informasi lengkap mengenai jadwal dan link nonton PLN Mobile Proliga 2024 putaran kedua yang segera tayang di Vidio. Segera unduh dan berlangganan Vidio untuk menonton pertandingan olahraga menarik lainnya seperti Liga Inggris, BRI Liga 1, dan NBA.

Langganan Vidio di sini

Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya