Fulham yang kalah dalam enam pertandingan berturut-turut akhirnya mampu mengecap manisnya kemenangan. Adalah Aston Villa yang menjadi korban kemenangan Fulham. Villa harus menyerah dengan skor 2-0 saat bertandang ke markas Fulham, Stadion Craven Cottage, Minggu (8/12/2013) malam WIB.
Villa tidak mampu mengejar ketertinggalannya dari gol Fulham yang dicetak oleh Steve Sidwell dan penalti Dimitar Berbatov. Penalti Berbatov ternyata membuat Manajer Villa, Paul Lambert, geram. Lampert pun membersalahkan Mike Dean selaku wasit di pertandingan ini.
"Saya pikir kami tidak bermain buruk, tapi saya merasa ada beberapa keputusan yang bertentangan dengan kami. Saya pikir Fulham tidak pantas mendapat penalti itu, saya melihatnya di layar besar. Saya melihat Gabby dijatuhkan dan itu harusnya berbuah penalti. Saya pikir Fulham tidak mendapatkan penalti," ujar Lambert kepada Sky Sports.
"Saya pikir penampilan wasit di pertandingan ini sangat buruk. Saya pikir dia mengambil beberapa keputusan yang salah," terang Lambert.
Kekalahan ini membuat Villa stagnan di peringkat 10 dengan 19 poin. Sementara Fulham masih belum bisa keluar dari zona degradasi, tepatnya di peringkat 19 dengan 13 poin.(Gan)
Ditekuk Fulham, Manajer Aston Villa Salahkan Wasit
Manajer Aston Villa, Paul Lambert, mengkritik kinerja wasit Mike Dean yang memimpin pertandingan Fulham kontra Villa. Villa kalah 2-0.
Diperbarui 09 Des 2013, 01:15 WIBDiterbitkan 09 Des 2013, 01:15 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Trik Main Bola PS 2 Terlengkap, Efektif Kuasai Permainan
Tips dan Trik Belajar Bahasa Inggris, Panduan Lengkap untuk Pemula
Saksikan Kisah Nyata Siang Spesial di Indosiar, Jumat 11 April Via Live Streaming Pukul 12.00 WIB
Trik Main PS4 yang Wajib Dikuasai untuk Jadi Pemain Handal
Top 3 Tekno: Harga iPhone Bisa Tembus Rp 58 Juta Jadi Sorotan
Cara Bikin Wangi Tahan Lama, SPL Parfum adalah Solusinya
SBY: Kita Kehilangan Sosok Pahlawan Kebudayaan, Titiek Puspa Maestro Lintas Zaman
Meski Perang Dagang Memanas, Indonesia Kantongi Kontrak Ekspor USD 32,2 Juta di Singapura
Contoh Editorial, Panduan Lengkap untuk Menulis Opini yang Berpengaruh
Contoh Teks Deskripsi tentang Sekolah, Berikut Panduan Lengkap untuk Menulis dengan Baik
Contoh Pesan Kesan Singkat yang Bermakna untuk Berbagai Kesempatan, Menyentuh Hati
Penyebab Pengangguran di Indonesia, Analisis Komprehensif dan Solusinya