Liputan6.com, Jakarta Ketika seseorang mengidap suatu penyakit, tentunya mengonsumsi air mineral menjadi salah satu hal yang sangat sering dilakukan karena berpikir cairan tersebut dapat mengusir bakteri atau kuman keluar dari tubuh sekaligus menetralisirnya kembali kondisi hingga kembali normal.
Namun seperti dimuat di laman Health.com, Sabtu (21/1/2017), para dokter di Kings College Hospital, London, Inggris berpendapat sebaliknya, yaitu air mineral justru memperburuk kondisi dengan menimbulkan gejala penyakit lain.
Pendapat mereka tentunya dilatarbelakangi suatu alasan kuat sampai bisa berpikiran serupa. Ternyata sebelumnya ada satu pasien wanita berusia 59 tahun yang terbukti keracunan air mineral.
Wanita yang didiagnosis mengidap infeksi saluran kencing ini sebelumnya menunjukan gejala seperti gemetaran, muntah-muntah dan kesulitan berbicara karena kebanyakan minum air mineral.
Tes darah juga menunjukan bahwa ia menderita hiponatremia, suatu kondisi yang diakibatlah oleh kurangnya kadar sodium dan terlalu banyaknya kadar air dalam tubuh.
Namun ini hanya satu kasus dibanding kasus lainnya yang menunjukan bahwa pengonsumsian air mineral sangatlah penting dan efektif dalam membantu proses pemulihan seseorang dari segala bentuk penyakit.
Banyak Minum Air Mineral Saat Sakit Berbahaya Bagi Kesehatan?
Kebanyakan orang mengira air mineral salah satu solusi terkuat hadapi penyakit namun satu kasus membuktikan sebaliknya.
Diperbarui 21 Jan 2017, 14:41 WIBDiterbitkan 21 Jan 2017, 14:41 WIB
Kebanyakan orang mengira air mineral salah satu solusi terkuat hadapi penyakit namun satu kasus membuktikan sebaliknya.... Selengkapnya
Advertisement
Live Streaming
Powered by
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Danjen Kopassus Minta Maaf soal Foto Prajurit Bersama Hercules: Kami Akan Lakukan Perbaikan
Segera Berdoa setelah Lakukan Ini, Malaikat Mengamini dan Potensi Terkabul Dua Kali Lebih Cepat Kata UAH
5 Desain Model Rumah yang Banyak Digemari pada Zaman Sekarang, Bisa Jadi Inspirasi
Jelang Pemakaman Paus Fransiskus, Lautan Manusia Padati Basilika Santo Petrus
Cardig Aero Services Resmi Ganti Nama Jadi Cahaya Aero Services
Menteri Pigai: Jokowi dan Utusan Prabowo Bersiap Hadiri Pemakaman Paus Fransiskus
Pilihan HP Terbaru 2025, Ada yang Dilengkapi Fitur Lensa Fotografi
Dari Musik hingga Tradisi, Menyatu dengan Harmoni di International Golo Mori Jazz 2025
Jampidsus Pimpin Satgas PKH Sita 47 Ribu Hektare Lahan di Sumatera Utara
Perkembangan Teknologi Inovasi Bahan Kosmetik Baru Perlu Diimbangi Peningkatan Literasi Konsumen
Tak Hanya Slogan, Lapas Medan Rutin Razia Blok Hunian Pastikan Bersih dari Peredaran Narkoba
Jadwal Pertandingan Sepak Bola 26 April 2026: Ada Persib, Chelsea Sampai El Clasico