Manfaat Kesehatan Tersembunyi di Balik Bumbu Sayur Asem

Menjadi salah satu santapan favorit orang Indonesia, yuk ketahui khasiat sayur asem.

oleh Floria Zulvi diperbarui 18 Agu 2017, 09:30 WIB
Diterbitkan 18 Agu 2017, 09:30 WIB
[Bintang] Segarkan Suasana Buka Puasa dengan Sayur Asem, Ini Resepnya!
Lelah seharian bekerja dan berpuasa, yuk segarkan hari dengan menyatap sayur asem. Ini resepnya!| Via: resepumi.com

Jakarta siapa tak kenal sayur asem? Sajian khas Indonesia ini kerap hadir di meja makan bersama dengan ikan asin, sambil, dan nasi. Rasanya yang gurih dan sedikit asam terasa segar dan nikmat bila dikonsumsi saat makan siang. Bicara mengenai sayur asem, kira-kira apa ya manfaatnya bagi kesehatan?

Buah asem yang menjadi salah satu bumbu utama sayur asem jelas memiliki manfaat kesehatan. Dilansir dari KlikDokter, dr. Muhammad Anwar Irzan menuliskan bahwa banyak orang yang menggunakan asem untuk pengobatan konstipasi, gangguan liver, serta gangguan lambung lainnya. Selain itu, buah asam juga dianggap bisa menyembuhkan batuk dan demam.

Baca Juga

  • Ketahui Sayur Wajib Santap Jika Ingin Langsing Permanen
  • Kurang Makan Sayur Ternyata Bikin Gemuk, Kok Bisa?
  • Nggak Perlu Diet, Kegiatan Ini Bikin Berat Badan Kamu Turun

Buah asem sendiri memang miliki fungsi terkait masalah kesehatan di atas. Buah asem miliki efek laksativa atau pencahar yang bisa melancarkan pencernaan. Tak sampai sana, buah tersebut juga punya efek antimikroba seperti jamur dan bakter.

Sebuah studi menemukan bahwa ekstrak asam miliki manfaat untuk mengobati mata yang kering. Hal tersebut dikarenakan, senyawa kimia yang dimiliki oleh buah asem seripa dengan cairan mucin yang dimiliki oleh mata.

Menjadi salah satu santapan favorit orang Indonesia, yuk ketahui khasiat sayur asem. (Sumber Foto: secretlyhealthy.com)

Sebuah sudi lainnya pun menyebutkan bahwa produk olahan makanan yang berbahan dasar asem bisa menurunkan gula darah pada penderita diabetes. Lalu, apa lagi kegunaan asem yang berada di sayur asem. Baca selengkapnya di sini.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya