Liputan6.com, Jakarta - Kemandulan merupakan salah satu masalah yang cukup umum dialami oleh pasangan suami istri. Bahkan, banyak mitos yang beredar mengenai hal tersebut yang menjadi pertanyaan banyak orang.
Kemandulan atau infertilitas biasanya diagnosis adanya ketidaksuburan yang ditandai jika seorang wanita belum bisa hamil setelah setahun mencoba.
Baca Juga
Namun nyatanya, bukan hanya masalah pada wanita. Faktanya, pria dan wanita sama-sama memiliki masalah yang dapat menyebabkan kemandulan.
Advertisement
Apa saja faktor yang dapat menyebabkan kemandulan pada pria? Yuk, simak selengkapnya di channel News360 di Vidio berikut ini.