6 Potret Kebersamaan Tamara Bleszynski dan Ibunda, Ungkap Rasa Khawatir

Tamara Bleszynski ungkap rasa khawatir kondisi sang ibunda di tengah pandemi Corona.

oleh Novita Ayuningtyas Diperbarui 29 Mei 2020, 12:10 WIB
Diterbitkan 29 Mei 2020, 12:10 WIB
5 Artis yang Mengidap Disleksia, Terbaru Tamara Bleszynski
Tamara Blenszynski... Selengkapnya

Liputan6.com, Jakarta Adanya pandemi Corona COVId-19 memang cukup membuat banyak orang khawatir. Berbagai imbauan pun dikeluarkan pemerintah demi mencegah penyebaran virus Corona. Salah satunya ialah aktris sekaligus model Tamara Bleszynski.

Wanita kelahiran 25 Desember 1974 ini memang diketahui tengah menetap di Pulau Dewata, Bali bersama sang putra Kenzou. Hanya tinggal berdua dan jauh dari orang tua membuat Tamara Bleszynski cukup mengkhawatirkan kondisi sang ibunda tercinta.

Ia pun mengungkapkan rasa khawatirnya di akun Instagram pribadinya. Sebelumnya, Tamara Bleszynski memang cukup aktif membagikan kegiatannya di media sosial.

Pada unggahan foto tersebut, wanita 45 tahun ini juga mengaku tak bisa tidur karena memikirkan kondisi sang ibunda.

'Ah tidak bisa tidur aku, membayangkan ibuku yang tidak diterima dengan ikhlas di sana. Mudah-mudahan pandemi ini segera berakhir,' tulisnya.

Dirangkum Liputan6.com dari akun Instagram @tamarableszynskiofficial, Jumat (29/5/2020) berikut ini beberapa potret kebersamaan Tamara Bleszynski dan sang ibunda tercinta.

1. Tamara Bleszynski memang cukup sering mengunggah foto bersama sang ibunda.

6 Potret Kebersamaan Tamara Bleszynski dan Ibunda, Ungkap Rasa Khawatir
Tamara Bleszynski dan ibunda (Sumber: Instagram/tamarableszynskiofficial)... Selengkapnya

2. Dirinya juga sering turut memanjaatkan doa atas kesehatan sang ibunda.

6 Potret Kebersamaan Tamara Bleszynski dan Ibunda, Ungkap Rasa Khawatir
Tamara Bleszynski dan ibunda (Sumber: Instagram/tamarableszynskiofficial)... Selengkapnya

3. Ibunda Tamara menjadi sosok yang luar biasa di matanya.

6 Potret Kebersamaan Tamara Bleszynski dan Ibunda, Ungkap Rasa Khawatir
Tamara Bleszynski dan ibunda (Sumber: Instagram/tamarableszynskiofficial)... Selengkapnya

4. Kedekatan dan keakraban pun terlihat dari berbagai foto yang diunggah Tamara pada akun Instagram.

6 Potret Kebersamaan Tamara Bleszynski dan Ibunda, Ungkap Rasa Khawatir
Tamara Bleszynski dan ibunda (Sumber: Instagram/tamarableszynskiofficial)... Selengkapnya

5. Mengaku khawatir dengan kondisi sang ibu tercinta, tak sedikit pula netizen yang dibuat penasaran.

6 Potret Kebersamaan Tamara Bleszynski dan Ibunda, Ungkap Rasa Khawatir
Tamara Bleszynski dan ibunda (Sumber: Instagram/tamarableszynskiofficial)... Selengkapnya

6. Meski begitu, tak sedikit pula netizen yang turut mendoakan dan memberikan semangat kepada ibu dua anak ini.

6 Potret Kebersamaan Tamara Bleszynski dan Ibunda, Ungkap Rasa Khawatir
Tamara Bleszynski dan ibunda (Sumber: Instagram/tamarableszynskiofficial)... Selengkapnya
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya