Liputan6.com, Jakarta Lebaran tahun ini terasa berbeda dengan Lebaran tahun-tahun sebelumnya. Hal itu dikarenakan masih dalam kondisi pandemi COVID-19. Pemerintah sudah melarang orang untuk mudik agar bisa menekan angka penyebaran COVID-19 di Indonesia.
Baca Juga
Tidak bisa mudik bukan berarti kamu tidak bisa berkreasi dengan berlibur di rumah. Ya, kamu masih bisa liburan di rumah meskipun bisa membuat kamu terlihat kocak. Walaupun kocak, namun liburan di rumah ini bisa menjadi hiburan tersendiri untuk mengurangi rasa bosan.
Advertisement
Mulai dari berkemah di dalam rumah hingga hiking di genteng, menjadi bukti liburan di rumah bisa dilakukan meski terlihat kocak. Kelakuan kocak orang berlibur di rumah ini jadi sorotan sehingga viral di media sosial. Warganet hanya bisa senyum-senyum menyaksikan potret orang berlibur di rumah.
Penasaran kan dengan kelakuan kocak orang liburan di rumah? Berikut Liputan6.com rangkum dari berbagai sumber, kelakuan kocak orang liburan di rumah, Jumat (7/5/2021).
1. Tidak boleh mudik, bukan berarti kamu tidak bisa berkemah di rumah.
Advertisement
2. Menyalurkan hobi fotografi juga bisa kamu lakukan saat berkemah di rumah.
3. Setidaknya bisa camping di atap rumah guys.
Advertisement
4. Tidak bisa naik gunung, naik atap rumah dong.
5. Liburan tahun ini cukup lihat pemandangan di laptop aja ya guys.
Advertisement