Liputan6.com, Jakarta Dalam hal memecahkan masalah dalam kehidupan, kreativitas orang tidak memiliki batas. Mereka dapat mengubah atau memperbaiki sesuatu yang sederhana menjadi sesuatu yang akan membuat orang lain tertawa dengan tingkah lucu itu.
Baca Juga
Advertisement
Saat dihadapkan pada sebuah masalah, tiap individu tentu mencari cara untuk mengatasi masalah tersebut dengan baik dan cepat. Bagi mereka yang tak mau membuat masalah makin rumit dan berlarut-larut, mereka akan mencetuskan sebuah ide yang jarang dilakukan orang lain.
Namun, terkadang ada saja ide kreatif bahkan kocak individu untuk memecahkan masalah yang tengah mereka hadapi. Seperti, makan Cheetos dengan sumpit untuk menjaga jari tetap bersih atau memberi label krimer kopimu sebagai "ASI" untuk menghentikan rekan kerja mengambilnya berulang kali.
Dilansir Liputan6.com dari Bright Side, berikut beberapa kelakuan nyeleneh orang atasi masalah yang bikin enggak habis pikir, Selasa (24/8/2021).
1. Begini cara makan Cheetos tanpa mengotori jari dan mouse, pakai sumpit.
Advertisement
2. Pria ini telah menyimpan potongan kecil sabun yang tidak dapat digunakan untuk membuat satu sabun besar.
3. Tembok sekolah belum diperbaiki, jadi murid-murid di sana melakukan ini.
Advertisement
4. Siapa yang masih makan pisang dengan cara ini?
5. Solusi ayah untuk menjaga agar pintu mesin pencuci piring tidak terbuka saat sedang digunakan.
Advertisement