Liputan6.com, Jakarta - Mengetahui makna perkembangan akan memudahkan cara menggunakan kata ini. Kata perkembangan berasal dari kata dasar “berkembang” dalam bahasa Indonesia.
Baca Juga
Advertisement
Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) menjelaskan, arti perkembangan adalah menjadi bertambah sempurna. Sementara itu, perkembangan adalah bisa berarti menjadi besar, KBBI mencontohkannya seperti semakin luas, banyak, dan merata.
Perkembangan adalah sesuatu yang sifatnya tetap, terjadi terus-menerus, sulit diukur, dan dipengaruhi oleh pengalaman. Perkembangan memiliki makna bertambah sempurna dari sebelumnya.
Ada banyak sinonim dari perkembangan. Pustaka Digital Indonesia atau Tesaurus Bahasa Indonesia, menjelaskan sinonim kata perkembangan adalah urutan, antrean, barisan, deretan, rangkaian. Selain itu, masih ada 128 sinonim kata perkembangan lain yang perlu diketahui.
Berikut Liputan6.com ulas lebih mendalam tentang makna kata perkembangan dan sinonimnya, Jumat (6/1/2023).
Perkembangan adalah Memiliki Makna Bertambah Sempurna
Perkembangan adalah istilah yang berasal dari kata dasar berkembang. Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) menjelaskan perkembangan memiliki arti menjadi bertambah sempurna. Dicontohkan, seseorang yang mengalami perkembangan, akan sempurna pribadi, pikiran, dan pengetahuannya.
Perkembangan kaitannya dengan manusia, dalam buku berjudul Tumbuh Kembang Anak oleh dr. Soetjiningsih, SpAK, EGC Penerbit Buku Kedokteran, perkembangan adalah mengalami perkembangan fisik seperti bertambah berat, tinggi, otak serta keterampilan motorik kasar dan halus.
Liputan6.com lansir dari berbagai sumber, perkembangan adalah sesuatu yang sifatnya tidak terbatas, akan terus berlangsung, bersifat kualitatif atau sangat sulit diukur, tetap, tidak bisa diulang kembali. Kemudian, perkembangan sangat dipengaruhi pengalaman dan dipengaruhi interaksi.
Sementara itu, perkembangan adalah bisa berarti menjadi besar, KBBI mencontohkannya seperti semakin luas, banyak, dan merata. Perkembangan secara istilah merujuk pada pemaknaan sesuatu menjadi lebih baik dari sebelumnya, lebih layak dari sebelumnya, lebih bisa diandalkan dari sebelumnya, hingga lebih mapan dari sebelumnya.
Ini pengertian perkembangan menurut para ahli yang Liputan6.com lansir dari berbagai sumber:
1. Pengertian Perkembangan Menurut Harlock
Perkembangan adalah rangkaian perubahan progresif yang terjadi sebagai akibat dari interaksi atau pengalaman.
2. Pengertian Perkembangan Menurut Monks, dkk
Perkembangan adalah suatu proses menuju kesempurnaan yang tidak bisa terulang kembali. Perkembangan diartikan sebagai suatu perubahan yang bersifat tetap dan tidak bisa kembali.
3. Pengertian Perkembangan Menurut Santrok Yussen
Perkembangan adalah pola yang berkembang terus menerut sepanjang hayat.
Advertisement
Sinonim Kata Perkembangan yang Memiliki Makna Bertambah Sempurna
Pustaka Digital Indonesia atau Tesaurus Bahasa Indonesia, menjelaskan sinonim kata perkembangan adalah urutan, antrean, barisan, deretan, rangkaian. Selain itu, masih ada 128 sinonim kata perkembangan lain yang perlu diketahui, berikut ini:
- Urutan
- Antrean
- Barisan
- Deretan
- Rangkaian
- Rentetan
- Runtunan
- Seri
- Susunan
- Suksesi
- Jalan
- Kronologi
- Peringkat
- Rangking
- Perturutan
- Kelangsungan
- Kesinambungan
- Kontinuitas
- Kelanjutan
- Pertumbuhan
- Kemajuan
- Pertambahan
- Progres
- Terusan
- Kanal
- Parit
- Saluran
- Serok-An
- Siring
- Alur
- Gorong-Gorong
- Tembusan
- Terowongan
- Lanjutan
- Sambungan
- Buntut
- Ekor
- Susulan
- Tambahan
- Eskalasi
- Kenaikan
- Peningkatan
- Perbanyakan
- Amplifikasi
- Pembengkakan
- Pembesaran
- Perluasan
- Ekskalasi
- Kejayaan
- Kepesatan
- Penambahan
- Kesuksesan
- Urut-Urutan
- Perubahan
- Perurutan
- Adimarga
- Bulevar
- Denai
- Gang
- jalan Arteri
- Jalan Bebas Hambatan
- Jalan Bentar
- Jalan Buntu
- Jalan Layang
- Jalan Lingkar
- Jalan Protokol
- alan Raya
- Jalan Setapak
- Jalan Tikus
- Jalan Tol
- Jalur
- Jembatan
- Laluan
- Landasan Pesawat Udara
- Latisan
- Lintasan
- Lorong
- Marga
- Orbit
- Pematang
- Rel Kereta Api
- Rintis
- Rintisan
- Rute
- Titian
- Trayek
- Alat
- Cara
- Fasilitas
- Gaya
- Kaidah
- Kesempatan
- Metode
- Peluang
- Perantara
- Prosedur
- Sarana
- Seluk-Beluk
- Sistem
- Teknik
- Wahana
- Akal
- Budi
- Muslihat
- Siasat
- Tenggang
- Trik
- Upaya
- Usaha
- Evolusi
- Peredaran
- Penyebaran
- Perkisaran
- Perkitaran
- Perpindahan
- Perputaran
- Persebaran
- Revolusi
- Rotasi
- Sirkulasi
- Arus
- Aliran
- Cucuran
- Deraian
- Gelombang
- Gerak
- Pancuran
- Pancaran
- Pancaran