Liputan6.com, Jakarta Jangan heran jika media sosial banyak terdapat konten yang lucu. Seperti konten yang menampilkan tentang meme lucu kucing bikin geregetan. Meme lucu kucing yang bikin kesal ini sangat cocok diubah jadi stiker WhatsApp.
Mulai dari meme lucu kucing minta pap dengan ekspresi imut hingga meme bilang enggak dengar, menjadi bukti meme lucu kucing ini bikin geregetan. Meme lucu kucing ini cocok kamu kirim ke temanmu lewat stiker WhatsApp karena bisa memancing emosi.
Advertisement
Baca Juga
Saking kocaknya, meme kucing yang bikin geregetan ini disebarluaskan ke media sosial. Siapa sangka, meme lucu kucing yang absurd ini menjadi sorotan sehingga viral. Warganet senyum lebar melihat meme lucu kucing yang bikin geregetan.
Penasaran kan melihat meme lucu kucing yang bikin geregetan? Berikut Liputan6.com rangkum dari berbagai sumber, meme lucu kucing yang bikin geregetan, Senin (5/6/2023).
1. Stiker yang cocok kamu kirim ke orang yang pahamnya lama.
Advertisement
2. Sorry, mata aku tertutup.
3. Enggan mendengar semua omong kosongmu.
Advertisement
4. Mencintai diri sendiri memang lebih baik.
5. Cintaku padamu no kaleng-kaleng.
Advertisement