6 Potret Raisa dan Kakak Jaga Ibunda yang Sakit Kanker Paru Stadium 4, Banjir Doa

Raisa dan keluarga menghadapi cobaan berat setelah ibunda, Ria Mariaty, didiagnosis sakit kanker paru-paru stadium 4.

oleh Arini Nuranisa Diperbarui 06 Mar 2025, 16:20 WIB
Diterbitkan 06 Mar 2025, 16:20 WIB
6 Potret Raisa dan Kakak Jaga Ibunda yang Sakit Kanker Paru Stadium 4, Banjir Doa
Potret Raisa dan sang akak menjaga ibunda yang sakit kanker paru stadium 4. (sumber: Instagram/rinaldinurpratama)... Selengkapnya

Liputan6.com, Jakarta Kabar kurang menyenangkan datang dari keluarga penyanyi kenamaan Raisa Andriana. Ibunda tercinta, Ria Mariaty, diketahui tengah berjuang melawan kanker paru-paru stadium 4.

Kabar tersebut pertama kali diungkap oleh kakak Raisa, Rinaldi Nurpratama, melalui unggahan di media sosialnya. Unggahan tersebut memperlihatkan momen-momen haru keluarga Raisa yang setia mendampingi dan memberikan dukungan penuh kepada sang ibunda.

Meski didiagnosis mengidap penyakit serius, Ria Mariaty tetap menunjukkan semangat hidup dan kasih sayang yang luar biasa kepada keluarga. Kabar itu mengejutkan publik yang selama ini tak pernah tahu kondisi kesehatan sang ibunda.

Penyakit kanker paru-paru stadium 4 yang diderita oleh Ria Mariaty disebut telah diidap sejak Oktober atau Desember 2024. Sepanjang perjuangan melawan penyakit ini, Raisa dan keluarganya selalu menjaga privasi.

Dukungan dan doa pun mengalir deras untuk kesembuhan Ria Mariaty. Berikut ini potret Raisa dan kakak menjaga ibunda yang sakit kanker paru, dirangkum Liputan6.com dari berbagai sumber pada Kamis (6/3/2025).

Promosi 1

1. Raisa setia mendampingi ibunya di rumah sakit. Ia memeluk erat sang ibunda, memberikan dukungan dan semangat kepada Ria Mariaty.

6 Potret Raisa dan Kakak Jaga Ibunda yang Sakit Kanker Paru Stadium 4, Banjir Doa
Potret Raisa dan sang akak menjaga ibunda yang sakit kanker paru stadium 4. (sumber: Instagram/rinaldinurpratama)... Selengkapnya

2. Keluarga Raisa tampak bergantian menjaga Ria. Mereka kompak dan saling menguatkan satu sama lain.

6 Potret Raisa dan Kakak Jaga Ibunda yang Sakit Kanker Paru Stadium 4, Banjir Doa
Potret Raisa dan sang akak menjaga ibunda yang sakit kanker paru stadium 4. (sumber: Instagram/rinaldinurpratama)... Selengkapnya

3. Raisa dengan penuh kasih sayang dan perhatian selalu mendampingi sang ibunda di sela kesibukannya.

6 Potret Raisa dan Kakak Jaga Ibunda yang Sakit Kanker Paru Stadium 4, Banjir Doa
Potret Raisa dan sang akak menjaga ibunda yang sakit kanker paru stadium 4. (sumber: Instagram/rinaldinurpratama)... Selengkapnya

4. Dalam satu foto, tampak Hamish Daud yang ikut menjaga ibu mertuanya di rumah sakit saat malam hari.

6 Potret Raisa dan Kakak Jaga Ibunda yang Sakit Kanker Paru Stadium 4, Banjir Doa
Potret Raisa dan sang akak menjaga ibunda yang sakit kanker paru stadium 4. (sumber: Instagram/rinaldinurpratama)... Selengkapnya

5. Kakak Raisa, Rinaldi juga telah memotong rambutnya, sebagai wujud dukungan moral yang sangat menyentuh hati bagi sang ibunda.

6 Potret Raisa dan Kakak Jaga Ibunda yang Sakit Kanker Paru Stadium 4, Banjir Doa
Potret Raisa dan sang akak menjaga ibunda yang sakit kanker paru stadium 4. (sumber: Instagram/rinaldinurpratama)... Selengkapnya

6. Kekompakan Raisa dan kakaknya memberikan kekuatan bagi sang ibunda dalam melawan penyakitnya. Doa dan dukungan pun mengalir untuk keluarga Raisa.

6 Potret Raisa dan Kakak Jaga Ibunda yang Sakit Kanker Paru Stadium 4, Banjir Doa
Potret Raisa dan sang akak menjaga ibunda yang sakit kanker paru stadium 4. (sumber: Instagram/rinaldinurpratama)... Selengkapnya
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

EnamPlus

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya