Liputan6.com, Jakarta - Komedian senior Indro 'Warkop DKI' menyambangi Gedung Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) di Jalan Rasuna Said, Jakarta. Dengan kacamata warna hitam, Indro melenggang ke KPK.
Pantauan Liputan6.com, Kamis (20/11/2014), pemilik nama asli Indrodjojo Kusumonegoro itu datang ke KPK pukul 15.45 WIB. Menggenakan kemeja putih dan topi yang bertulisan 'hanya mirip' itu tidak banyak berkomentar mengenai kehadirannya.
Indro yang datang menggunakan Mobil Nissan Serena dengan nomor polisi B 8558 JO berwarna silver itu, tetap berjalan masuk ke dalam Gedung KPK.
Penggemar motor gede itu hanya melemparkan senyuman dan sesekali tertawa saat dia dipanggil.
Menurut Kabag Pemberitaan dan Publikasi KPK Priharsa Nugraha, kehadiran Indro ke KPK hanya sekedar diskusi. "Kehadirannya hanya diskusi soal anti korupsi dan acara pengawai saja," ujar Priharsa saat dikonfirmasi. (Mvi/Mut)
Indro 'Warkop DKI' Datangi KPK dengan Tertawa
Dengan memakai topi bertuliskan 'hanya mirip' Indro mendatangi Gedung KPK.
diperbarui 20 Nov 2014, 17:15 WIBDiterbitkan 20 Nov 2014, 17:15 WIB
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Blusukan di Kalideres, Ini Janji Pramono Atasi 3 Masalah Pedagang Tahu dan Tempe
Timnas Indonesia Berjaya: Naik 5 Peringkat di Peringkat FIFA Setelah Kalahkan Arab Saudi!
SCG Kurangi Emisi Karbon Melalui Inovasi Semen Ramah Lingkungan
Sering Baca Surah Pendek Ini, akan Selamat dari Siksa Kubur dan Mendapatkan Syafaat di Hari Kiamat
Mees Hilgers Tonton Indonesia Taklukkan Arab Saudi di Kandang Twente: Rasanya Luar Biasa!
Indonesia Raih Predikat Tim Terbaik ASEAN di Kualifikasi Piala Dunia, Tumbangkan Thailand & Vietnam
Cerita Suporter Arab Saudi saat Hadapi Timnas Indonesia: Sudah di GBK Sejak Pukul 10.00 Pagi
Diperiksa Polisi Selama 7 Jam, Said Didu Dicecar 30 Pertanyaan
Potret Seru Prabowo Menonton Timnas Indonesia vs Arab Saudi dari Mobil di Tengah Kunjungan Kerja di Brasil
Bukan Atmosfer SUGBK, Ini Alasan Kekalahan Timnas Arab Saudi dari Timnas Indonesia
Timnas Arab Saudi Tetap Optimis Lolos ke Piala Dunia 2026 Meski Kalah dari Indonesia
Timnas Indonesia Taklukkan Arab Saudi, Netizen Malaysia dan Filipina Terpukau: Levelnya Lebihi Tim ASEAN