Penjualan Parcel di Cikini Mulai Meningkat

Dua minggu jelang lebaran,penjualan parcel mulai meningkat. Pembeli dapat membeli parcel yang sudah jadi atau memesan sesuai keinginan.

oleh Gautama Adianto diperbarui 14 Jun 2017, 22:53 WIB
Diterbitkan 14 Jun 2017, 22:53 WIB

Liputan6.com, Jakarta Parcel atau bingkisan hadiah telah menjadi salah satu ciri khas masyarakat Indonesia saat hari besar seperti lebaran. Parcel kerap kali dijadikan simbol perayaan kemenangan dan sarana mempererat tali silaturahmi. Maka tak heran, dalam menyambut Hari Raya Idul Fitri dimanfaatkan pedagang musiman untuk berjualan parcel. Salah satunya para pedagang di Cikini. Mereka memanfaatkan momen lebaran untuk mendulang untung.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya