Jembatan Beton di Tol Pasuruan Ambruk, 1 Pekerja Tewas

Jembatan beton berukuran besar proyek tol di Pasuruan, Probolinggo, Jawa Timur ambruk

oleh Raden Trimutia Hatta diperbarui 29 Okt 2017, 16:32 WIB
Diterbitkan 29 Okt 2017, 16:32 WIB

Liputan6.com, Pasuruan - Jembatan beton berukuran besar proyek tol di Pasuruan, Probolinggo, Jawa Timur ambruk. Pekerja yang berada tepat di bawah jembatan beton menjadi korban.

Seperti ditayangkan Liputan6 Petang Terkini SCTV, Minggu (29/10/2017), Satu orang ditemukan tewas, sedangkan seorang lagi yang berada di dalam mobil pikap terluka.

Jembatan beton juga menimpa dua motor, truk trailer, dan satu mobil pikap. Upaya saat evakuasi mengalami hambatan lantaran kerumunan warga di lokasi kejadian

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya