Fokus, Indramayu - Memperingati hari jadi Kabupaten Indramayu ke-491, sejumlah tukang becak ikut serta lomba atraksi becak dalam Festival Tjimanoek
Seperti ditayangkan Fokus Indosiar, Senin (8/10/2018), meski membawa penumpang, pengemudi becak ini masih tetap bisa melakukan aksi freestyle.
Baca Juga
Cegah Kemacetan Saat Momen Liburan, Dedi Mulyadi Bakal Liburkan Sopir Angkot hingga Ojek
Hore! Angkutan Umum Tradisional di Cirebon Peroleh Uang Intensif, Cara Pemerintah Lancarkan Arus Mudik
Tukang Becak, Ojek, dan Delman di Jabar Bakal Diberi Rp3 Juta, Asal Tak Beroperasi Selama Mudik Lebaran 2025
Seperti beraksi dengan gaya mengemudikan becak secara miring dengan roda dua dan berputar dengan roda dua. Bahkan tak jarang peserta terjatuh lantaran tak bisa menguasai laju becaknya saat bertanding.
Advertisement
Untuk menghadapi lomba mereka mengaku telah berlatih secara teknik dan fisik.
Lombak atraksi becak ini digelar pemerintah daerah dengan tujuan untuk menyatukan para tukang becak supaya dapat ikut berperan untuk kemajuan daerah. (Muhammad Gustirha Yunas)