Amalan untuk Orang Meninggal

Ulama kharismatik KH Yahya Zainul Ma’arif, atau yang lebih dikenal sebagai Buya Yahya, mengungkapkan tiga amalan yang dapat dilakukan agar orang tua merasa bahagia di alam kubur. Ketiga hal ini merupakan bentuk bakti yang bisa kita persembahkan untuk ayah dan ibu yang telah wafat.
Tampilkan foto dan video