Liputan6.com, Jakarta - BlackBerry resmi meluncurkan smartphone terbarunya untuk pasar Indonesia, bernama BlackBerry Z3 alias BlackBerry Jakarta. Peluncuran smartphone ini digelar Selasa (13/5/2014) kemarin di Ballroom Ritz Carlton Pacific Place, Jakarta.
Blackberry menjadi semakin Indonesia banget karena menggunakan kode nama Jakarta pada seri smartphonenya. Peluncuran BlackBerry Jakarta dilakukan oleh Executive Chairman and CEO BlackBerry, John Chen.
Adapun pemilihan kode nama 'BlackBerry Jakarta' terinspirasi dari para pengguna Blackberry di Indonesia. Dengan memiliki Blackberry Z3 Jakarta Edition, pengguna di Indonesia dapat berkomunikasi lebih aman dan handal karena smartphone ini mengusung spesifikasi yang cukup mumpuni di kelasnya.
Blackberry Z3 Jakarta Edition dijual dengan harga yang terjangkau, hanya Rp 2,199 juta untuk pasar Indonesia. Handset ini mengusung layar sentuh penuh seluas 5 inci. Di bagian dalamnya terdapat prosesor dual-core Snapdragon berkekuatan 1,2 Ghz dipadu RAM 1,5 GB dan ruang penyimpanan internal seluas 8 GB. (adv)
Untuk selengkapnya, saksikan video launching Blackberry Z3 yang diliput khusus oleh Liputan6.com. Jadilah Bagian Dari Kita (BlackBerry Z3 Jakarta Edition)!
Launching BlackBerry Z3 Jakarta Edition
BlackBerry menjadi semakin Indonesia banget setelah munculnya Blackberry Z3 Jakarta Edition.
diperbarui 14 Mei 2014, 16:53 WIBDiterbitkan 14 Mei 2014, 16:53 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 Liga InternasionalHasil Liga Champions: 3 Wakil Italia Berjaya
6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Unggul 80 Persen Suara Hasil Quick Count di Pilgub Lampung, Mirza Akui Sempat Kaget
Hitung Cepat LSI 100 Persen, Rendahnya Jumlah Suara untuk Paslon Srikandi di Sumsel
Penghitungan Suara Belum Dinyatakan Selesai, Amsakar-Li Deklarasi Kemenangan
110 TPS di Sumut Pemungutan Suara Susulan karena Kendala Banjir dan Longsor
Cara Mengetahui Rezeki dari Weton Kelahiran
Situasi Terkini Negosiasi Kontrak Liverpool dan Mohamed Salah
75 Tahanan Polresta Bandar Lampung Ikuti Pencoblosan Pilkada 2024 dari Balik Jeruji Besi
Quick Count Pilkada Lampung: Rahmat Mirzani Djausal-Jihan Nurlela Unggul
Kisah Umar bin Abdullah Memerdekakan Budak yang Pura-Pura Sholat, Diceritakan Gus Baha
Alasan Warga Palembang Pilih Golput, Lokasi Jauh Hingga Dapat Serangan Fajar
Maksimalkan Produktivitas dengan Laptop Tipis Premium ASUS Zenbook S 14 UX5406
Megawati Sampaikan Sikap PDIP soal Hasil Pilkada 2024: Jaga Suara dan Kumpulkan Bukti Intimidasi Aparatur Negara