VIDEO: Harga BBM Naik, Perajin Tahu di Cilacap Gulung Tikar

Naiknya harga BBM membuat perajin tahu di Kabupaten Cilacap gulung tikar. Perajin tahu tak mampu lagi membiayai ongkos produksi yang makin melambung. Naiknya harga BBM juga membuat semua bahan untuk produksi tahu naik tinggi.

oleh Fadjriah Nurdiarsih diperbarui 11 Sep 2022, 12:38 WIB
Diterbitkan 11 Sep 2022, 12:38 WIB

Liputan6.com, Jakarta Naiknya harga BBM membuat perajin tahu di Kabupaten Cilacap gulung tikar. Perajin tahu tak mampu lagi membiayai ongkos produksi yang makin melambung. Naiknya harga BBM juga membuat semua bahan untuk produksi tahu naik tinggi.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya