Liputan6.com, London: Penyerang sayap Olympique Marseille Andre Ayew berminat untuk mencoba petualangan baru bermain di Liga Premier. Pemuda Ghana itu mengaku tertarik pindah ke Liverpool atau Manchester United.
Ayew tampil cemerlang bersama Marseille dalam beberapa musim terakhir. Aksi menawan Ayew membuat Arsenal tertarik meminangnya. Namun dalam wawancara dengan Telefoot, Ayew mengaku lebih tertarik membela MU atau Liverpool.
"Inggris adalah liga yang menarik bagi saya, terbaik di dunia pada saat ini. Klub kesukaan pada khususnya? Ada beberapa seperti Manchester United, Liverpool. Itu adalah klub yang saya impikan," tutur Ayew.
Meski tertarik merumput di Inggris, Ayew tidak ingin terburu-buru pindah klub. Dia masih menghormati Marseille.
"Liverpool? Jika suatu hari saya bisa mengalami sesuatu yang lain di tempat lain, saya akan melakukannya. Saya memiliki kontrak sampai 2015, jadi itu bukan tugas saya untuk menjawab," tegas Ayew.
Bintang Muda Ghana Goda MU dan Liverpool
Dalam wawancara dengan Telefoot, Ayew mengaku lebih tertarik membela MU atau Liverpool.
diperbarui 08 Apr 2014, 18:35 WIBDiterbitkan 08 Apr 2014, 18:35 WIB
Gol penyerang Andre Ayew (kanan) menentukan kemenangan Marseille atas Inter Milan 1-0 pada leg pertama babak 16 besar Liga Champions di Stade Velodrome, Marseille, 22 Februari 2012. AFP PHOTO/BORIS HORVAT
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Cuaca Hari Ini Senin 23 Desember 2024: Langit Pagi Jabodetabek Mayoritas Berawan
Cara Agar Kendaraan Tetap Optimal Saat Liburan Nataru, Berikut Tipsnya
Menjajal Konsep All You Can Eat Restoran Autentik Thailand di Jakarta, Bisa Panggang Daging Sesukanya
Benci Sekolah hingga Jualan HP, Ini Kisah Sukses Pendiri Zerodha Nikhil Kamath
Pasar Kripto Koreksi, Arus Keluar ETF Bitcoin Capai Rp 10.9 Triliun dalam Sehari
Rayakan Malam Tahun Baru di Ketinggian, Ini 5 Rekomendasi Gunung bagi Pendaki Pemula
Siapkan Masa Depan Pendidikan Anak dengan Instrumen Investasi Ini
23 Desember 1968: 83 Kru Kapal Intelijen AS Dibebaskan Usai Ditahan Korea Utara selama 11 Bulan
Gempa Magnitudo 5,2 Guncang Kabupaten Sukabumi Senin Dini Hari 23 Desember 2024
Gempa M 5,2 Getarkan Sukabumi pada Senin Dini Hari, BMKG: Tak Berpotensi Tsunami
Polisi: Istri yang Seret Suami Pakai Mobil di Jaktim Baru Merasa Menyesal Usai Ditahan
Kisah Abu Bakar Menolak saat Ditunjuk Nabi jadi Imam Sholat, saat Takbir Selalu Menangis, Kenapa?