Liputan6.com, Jakarta - Legenda Arsenal Robert Pires berkesempatan mengunjungi Indonesia pada pekan lalu. Kunjungan mantan pemain timnas Prancis itu untuk menghadiri acara Arsenal Football Marathon yang diadakan The Gunners bersama Arsenal Indonesia Supporters (AIS).
Banyak hal disampaikan Pires yang sudah tiga kali berkunjung ke tanah air. Ia membicarakan pengalamannya menjadi salah satu pemain pilar saat Arsenal meraih The Invicibles, pengalamannya bermain di India, dan penampilan The Gunners musim ini.
Tak lupa Pires menyatakan kegembirannya melihat begitu banyaknya fans Arsenal di Indonesia. Bahkan ia merasa tersanjung dengan sambutan pecinta The Gunners selama ini.
Berikut wawancara eksklusif Liputan6.com bersama Robert Pires selengkapnya:
Wawancara Eksklusif Robert Pires: Saya Ingin Main di ISL!
Banyak hal disampaikan Pires yang sudah tiga kali berkunjung ke tanah air.
Diperbarui 01 Feb 2015, 19:43 WIBDiterbitkan 01 Feb 2015, 19:43 WIB
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Cara Mengirim Lamaran Lewat Email di HP, Begini Langkah-langkahnya
Penyebab Kista Ovarium dan Gejala, Ketahui Faktor Risikonya
Penyebab HP Mati Sendiri dan Cara Mengatasinya, Perlu Diketahui
Tidak Terburu-buru, 3 Zodiak Ini Santai Banget Saat Berkencan
6 Potret Memukau Amanda Manopo Jadi Model Hijab untuk Bisnis Terbarunya, Cantiknya Bikin Silau
Cara Mengobati Demam Berdarah Tanpa Opname, Simak Pula Gejala dan Penyebabnya
Manchester United Bidik Nama Mengejutkan untuk Tambal Lini Serang di Musim Panas 2025
6 Potret Tika Bravani Bareng Pemain Lorong Waktu, Nostalgia Tontonan Masa Kecil
Bus Timnas Indonesia di Australia Dikritik, Lampu Nyala Sebelah dan Ada Pemain yang Harus Berdiri
Seru Banget, Inggris Bikin Kelas Olahraga Gratis untuk Wanita selama Ramadan
THR Cair, Ini Cara Kelola Biar Tak Menguap Tanpa Bekas
Nasi Jaha, Takjil Khas Sulawesi yang Selalu Hadir di Ternate saat Ramadan