Lezatnya Nasi Bantingan Khas Tulungagung

Pernahkah anda mencicipi nasi bantingan khas Tulungagung ini?

oleh Sulung Lahitani diperbarui 03 Mar 2015, 17:03 WIB
Diterbitkan 03 Mar 2015, 17:03 WIB
Lezatnya Nasi Bantingan Khas Tulungagung
Pernahkah anda mencicipi nasi bantingan khas Tulungagung ini?

Citizen6, Jakarta Mendengar namanya saja pasti teman-teman merasa aneh ya? Yup! Nasi Bantingan atau Sega Bantingan ini memang nama khas dari Tulungagung. Yaitu nasi beserta lauk pauk yang dibungkus menggunakan kertas minyak atau daun pisang. Biasanya porsinya adalah porsi kecil. Bahkan ada yang iseng menyebutnya dengan nama nasi smackdown.

Pasti teman-teman yang berasal dari daerah lain juga mengenal penyajian nasi semacam ini, namun dengan nama yang berbeda. Seperti nasi jinggo di Denpasar, atau nasi kucing di Jawa Tengah dan Jogjakarta. Saya pernah makan nasi jinggo sewaktu masih tinggal di Denpasar beberapa puluh tahun silam. Yang membuat saya terkesan adalah sambelnya yang mantap dan dibungkus daun pisang.

Selengkapnya

Pengirim:

Ninik Setyarini

**Ingin berbagi informasi dari dan untuk kita di Citizen6? Caranya bisa dibaca di sini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya