Penjahat-Penjahat Wanita Ini Lebih Berbahaya Daripada Pria

Ternyata penjahat perempuan-perempuan berikut ini lebih berbahaya dibanding penjahat pria

oleh Sulung Lahitani diperbarui 10 Okt 2015, 09:09 WIB
Diterbitkan 10 Okt 2015, 09:09 WIB
Penjahat-Penjahat Wanita Ini Lebih Berbahaya Daripada Pria
Ternyata penjahat perempuan-perempuan berikut ini lebih berbahaya dibanding penjahat pria

Citizen6, Jakarta Wanita terlahir dengan image yang lemah lembut, tidak seperti pria pada umumnya yang tegas dan keras. Tapi itu semua hanya pada umumnya, ada beberapa wanita juga justru mempunyai prilaku yang sama dengan pria.

Pada film-film yang berbau action mungkin banyak teman lihat otak utama dari peran penjahat tersebut adalah wanita. Tampaknya hal tersebut tidak hanya pada film saja, pada dunia nyata juga ada wanita yang menjadi penjahat bahkan melebihi penjahat laki-laki.

1. Claudia Ochoa Felix

Adalah seorang wanita bernama Claudia Ochoa Felix asal Mexico. Wanita cantik ini konon merupakan seorang kepala gengster atau tepatnya pembunuh bayaran bernama Lost Antrax. Organisasi ini sendiri bekerja sama dengan Sinaloa yang juga diketahui sebagai kartel paling berbahaya di dunia.

Bekerja di bawah salah satu organisasi kriminal paling besar di dunia, sudah pasti Claudia hidup bergelimang harta. Claudia Ochoa Felix juga dianggap sebagai Kim Kadarshian-nya dunia kriminal, hal tersebut dikarenakan dia sering sekali pamer. Bedanya jika Kim Kadarshian memamerkan harta ataupun kecantikannya, Claudia malah memamerkan deretan koleksi senjata AK47 nya.

2. Anna Chapman

Kejahatan dari Anna Chapman berbeda dari penjahat kebanyakan. Wanita cantik yang merupakan mantan agen mata-mata Rusia ini dianggap teroris wanita paling berbahaya di Amerika Serikat. Seperti mata-mata lainnya, wanita cantik ini bertugas mengintai dan mengumpulkan informasi.

Selengkapnya, baca langsung di sini

**Ingin berbagi informasi dari dan untuk kita di Citizen6? Caranya bisa dibaca di sini

**Ingin berdiskusi tentang topik-topik menarik lainnya, yuk berbagi di Forum Liputan6

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya