Liputan6.com, Jakarta - Nama Wi Ha-joon mulai melesat berkat perannya dalam serial Squid Game. Setelah sukses dalam serial tersebut, kini dia menunjukkan kemampuan aktingnya dalam drama Bad and Crazy.
Drama bergenre action, misteri dan thriller ini diperankan oleh Lee Dong Wook sebagai Ryu Su Yeol, seorang inspektur polisi yang sangat kompeten tapi dipertanyakan etikanya dalam bekerja.
Advertisement
Baca Juga
Lalu, Wi Ha-joon adalah K yang ‘gila’ namun tidak takut menegakkan keadilan di dunia yang korup dengan cara apa pun.
Drama Bad and Crazy tayang serentak di 191 negara termasuk Indonesia, pada Jumat, 17 Desember 2021, melalui aplikasi iQiyi.
Nah, penasaran dengan pesona Wi Ha-joon di Bad and Crazy? Berikut potretnya seperti merangkum dari Instagram @iqiyi.
Â
Simak selengkapnya jadwal Piala AFF 2020/2021 dan jadwal Timnas Indonesia, juga hasil pertandingan dan klasemen dengan klik di sini.
1. Wi Ha-joon tampak usai melakukan adegan adu fisik dengan lawan mainnya
Advertisement