5 Langkah Mudah Membuat Eyeliner Wing dalam 1 Menit

Eyeliner wing ternyata mudah dibuat jika dilakukan dengan cara yang tepat.

oleh Annabella Siahaan diperbarui 25 Agu 2016, 07:00 WIB
Diterbitkan 25 Agu 2016, 07:00 WIB
5 Langkah Mudah Membuat Eyeliner Wing dalam 1 Menit
Eyeliner wing ternyata mudah dibuat jika dilakukan dengan cara yang tepat. Sumber: Themakeupchair.

Liputan6.com, Jakarta Ada kalanya wanita ingin tampil lebih ekspresif. Riasan mata adalah cara mudah untuk mewujudkannya. Salah satu gaya riasan mata yang menjadi favorit di kalangan wanita adalah wing eyeliner.

Eyeliner wing lebih mudah diaplikasikan menggunakan eyeliner cair. Namun banyak juga yang memilih opsi eyeliner gel. Namun karena takut berbuat "kesalahan" dan justru membuat mata terlihat berantakan, tak sedikit wanita yang keburu menyerah untuk mencoba gaya makeup mata yang satu ini. Sebuah video tutorial yang ditemukan oleh tim Liputan6 menampilkan langkah-langkah sederhana untuk mewujudkan eyeliner wing yang sempurna, hanya dalam hitungan menit. 

Penasaran? Simak videonya berikut ini.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya