Liputan6.com, Jakarta Sejumlah budaya di seluruh dunia menyantap makanan yang berasal dari binatang yang tidak pernah kita bayangkan sama sekali. Bahkan, ada negara yang menyajikan makanan dari binatang yang justru kita pelihara di Indonesia.
Faktor geografis dan cuaca memainkan peranan penting. Tergantung dari tempat tinggalnya, orang pun akan terbiasa dengan selera dan rasa tertentu yang disajikan itu.
Berikut beberapa jenis makanan aneh dari sejumlah negara, seperti dikutip The Daily Mail, Selasa (13/1/2015):
1. Burung dan Hiu
Dua negara yang berdekatan dengan Kutub Utara, Islandia dan Greenland, kerap menyantap fermentasi daging yang berasal dari burung dan hiu. Apalagi ketika musim dingin tiba.
2. Unta
Banyak hidangan yang disajikan beradasarkan satu perayaan agam atau budaya tertentu. Seperti di Timur Tengah, setiap ada acara pernikahan atau acara khusus lainnya, unta pun akan disajikan setelah diracik oleh koki terkenal.
3. Tikus tebu
Mereka yang tinggal di Gana, Kamerun, dan Nigeria, terbiasa dengan tikus tebu. Tikus tebu tidak terlihat seperti tikus, melainkan mirip dengan kelinci.
Daging tikus tebu lebih ramping, dan rendah kolesterol. Biasanya disajikan dalam bentuk sup.
3 Makanan Esktrem yang Kerap Disantap
Tiga makanan esktrem
diperbarui 13 Jan 2015, 11:30 WIBDiterbitkan 13 Jan 2015, 11:30 WIB
Advertisement
Live Streaming
Powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Cara Menyimpan Tomat Agar Tidak Cepat Busuk
Simak, Cara Login Info GTK 2024 Wajib Diketahui Para Guru
Resep Sambal Hijau Tanpa Pucat, Kunyit dan Jeruk Nipis Jadi Kuncinya
Fodor's Travel Sebut Bali Tak Layak Dikunjungi di 2025, DPR: Tak Ada Kajian Mendasar
Cara Ampuh Menyimpan Kemiri Agar Tidak Bau Tengik
Prabowo Gelar Sidang Kabinet Hari Ini, Bahas soal Hasil Kunjungan ke China hingga Amerika
Melihat Dampak Penipuan di Sektor Keuangan Terhadap Ekonomi
Hasil Quick Count Pilkada Bengkulu Terbaru 2024, Calon Petahana sekaligus Tersangka KPK Rohidin Mersyah Kalah
Hasil Quick Count Pilkada Ciaimis, Herdiat-Yana Kantongi 89,18% dari Kotak Kosong
Alasan Prabowo Tunjuk Mayjen TNI Ariyo Windutomo jadi Kepala Sekretariat Presiden
Beli Emas di DANA: Cara Mudah dan Aman Berinvestasi
Sholat Hajat Jam Berapa? Panduan Lengkap Waktu & Tata Cara yang Benar