Apa Kata Psikolog: Tipe Pengasuhan Apa yang Diterapkan Ayah?

Saat anak berusia dini, ayah harus mengetahui tipe pengasuhan yang tepat bagi anak.

oleh Nilam Suri diperbarui 19 Feb 2016, 12:30 WIB
Diterbitkan 19 Feb 2016, 12:30 WIB
Apa Kata Psikolog: Tipe Pengasuhan Apa yang Diterapkan Ayah?
Saat anak berusia dini, ayah harus mengetahui tipe pengasuhan yang tepat bagi anak.

Liputan6.com, Jakarta Psikolog Putu Andani dari Tiga Generasi mengatakan, sebenarnya tidak ada bedanya antara tipe pengasuhan ayah dan ibu pada anak usia dini, setidaknya secara signifikan. Lantas tipe pengasuhan seperti apa yang sebaiknya diterapkan? Putu mengatakan, tipe pengasuhan yang paling baik adalah tipe pengasuhan otoritatif.

Seperti apakah tipe pengasuhan otoritatif itu? Dan bagaimana cara menerapkannya? Simak penjelasan Putu dalam Apa Kata Psikolog edisi Jumat (19/2/2016) berikut ini: 

 

 

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya